berteman jangan memilih-milih,,harus kita sadari "tak ada orang yang sempurna si dunia ini"
tips berteman ala etyk
1.Cintailah teman kamu
mencintai teman dapat menjadi modal menjadi teman yang baik,dengan cinta,tidak akan ada rasa keberatan untuk menolongnya.dengan cinta kamu juga bisa cepat memaafkan kesalahan dia.tentu Cinta yang karena Allah
2.memikirkan dan berbicara yang baik tentang teman kamu
jangan sekali-kali kamu iseng cari-cari kesalahan temen kamu, terus ngegosipinnya.kalopun ada kekurangan dan kesalahan yang dilakukannya cukup kamu dan temen kamu yang tau.
3.jangan selalu ingin jadi pusat perhatian
pernah enggak kamu liat orang yang maunya diperhatii terus? maunya kalo ngomong didengerin terus? kalo ndak diperhatikan dia manyun dan mulai merajuk.menurut kamu gimana orang kayak gitu?? nyebelin kan?? makanya jangan jadi temen kayak gitu yaaa,,
4.give and take
kalo berteman janga curang lhooo.jangan maunya " take all" dari orang lain dan memaksa orang lain " give all".cobalah berbagi bersama di saat suka maupun duka.
meski aku juga belum termasuk kategori teman yang baik
s'moga tips diatas ada manfaatnya..
Selengkapnya...
Selasa, 29 Desember 2009
be a good friend
Senin, 21 Desember 2009
bait untuk ibu,,,,,,
sehatkah ibu hari ini,,,
hari ini,,,
aku sedang mengenangmu ibu,,,
hari ini,,,
aku sedang merinduuuuukanmu ibu,,,,
ibu,,,,
apakah engkau tahu perasaanku saat ini,,,
aku,,,anakmu yang belum sempat membalas
kebaikanmu,,ketulusanmu,,dan keikhlasanmu dalam membesarkanku
bahkan do'amu yang selalu kau sertakan di setiap langkahku.
maafkan aku ibu,,,
bila cintaku tak sebesar cinta yang kau berikan
ibu,,,
tahukah engkau akan kesedihan,,kebingungan
yang kini sedang kurasakan
tapi aku tak akan gentar mengarungi itu semua,
karena aku yakin,,,,
Do'amu selalu mengiringi di setiap langkahku,,
ya Allah,,,cintailah ibu,,,
hanya cintaMu yang slalu ku harap untuk ibu
karena ku tahu,,,,
sebesar apapun cintaku,,,
tak akan pernah bisa melebihi besarnya cintaMu.
Selengkapnya...
Kamis, 03 Desember 2009
11 sikap bahagia
1.Bersyukurlah
Bersyukurlah atas hal-hal kecil,yang akan membawa pada hal-hal yang besar.syukuri atas apa yang ada pada dirimu
2.Berfikirlah positif
rasa frustasi datang dari pikiran negatif.Kenyataannya negatifitas membenamkan Anda dalam
ketidakbahagiaan. Setiap keadaan batin yang negatif akan menular.
3.Jadilah pendengar yang baik
Saat menjadi pendengar,anda belajar dan mendapatkan ide-ide baru berbeda dari orang lain.
4.Hiduplah di saat ini,bukan masa lalu
Nikmatilah masa lalu sebagai kenangan.jangan tergantung padanya.konsentrasilah hidupmu pada kejadian saat ini.karena apa yang anda miliki adalah saat ini buka n besok. "Be Totally present"
5.Jauhi urusan orang lain
Biarlah orang lain menjadi urusan merekasendiri.mereka memiliki cara sendiri untuk menangani setiap masalahnya.
6.Tidurlah dengan nyenyak
Semua masalah tak perlu di bawa tidur
7.bila ada masalah,selesaikan satu per satu
Hanya inilah cara menangani setiap persoalan yaitu satu demi satu
8.Berhentilah mengeluh
Mengeluh berarti selalu tidak menerima apa yang ada saat ini.secara tidak sadar anda membawa-bawa beban negatif,ketika mengeluh, adnda menjadikan diri anda sebagai korban.
9.Buanglah dendam
Dendam dan amarah yang disimpan hanya akan menyedot energi diri anda dan hanya mendatangkan kelelahan jiwa.
10 Lepaskan rasa kuatir dan ketakutan
Ketakutan dan kekuatiran hanyalah imajinasi pikiran akan suatu kejadian dimasa depan yang belum tentu terjadi."it's only your mind"
11.Tersenyumlah
jangan menunggu bahagia untuk tersenyum.Tersenyumlah maka engkau akan bahagia.
Tapi semua yg aku tulis di atas tak pernah aku lakukan,
aku terlalu muda untuk mengerti,
aku terlalu tua untuk peduli,
aku terlalu bodoh untuk menyadari .
Selengkapnya...
Senin, 30 November 2009
istimewa,,,,,,,,,,,,,,,,,^_^
bukan yang selalu didepan mata,,,,
bukan juga yang senantiasa di sisi kita
tapi,,,,,,,,,,,
dia yang setia dihati
dan mengingat kita dalam setiap bisikan do'anya
ya Allah,,,,
ketika aku jatuh cinta
cintakanlah aku pada seseorang yang melabuhkan cintanya padaMu
agar bertambah kekuatanku untuk mencintaiMu
ya Allah,,,,
lindungi dan jagalah dia selalu
Jumat, 06 November 2009
menjelang tidurku
ya Allah,,,jika esok ku masih hidup JAGALAH aku
jika esok ku telah tiada AMPUNI aku
ya Allah,,,melalui Engkau
sampaikan salam cintaku kepada ibu
Jumat, 23 Oktober 2009
keihklasancinta
ikhlas mencintai,,,,,,,,,,,kata yang mudah diucap sulit tuk dilakukan,,biasanya setiap manusia mencintai seseorang,entah sadar atau tidak pasti mengharap balasan cinta,.,tapi kalau tidak ada balasan dari yang anda cintai,mungki anda merasa sakit hati dan kecewa.
sebaiknya kita semua belajar dari cinta ibu.betapa tulusnya,,ikhlasnya cinta ibu kita.meski ucapan,tingkah laku kita kadang menyakitinya.tapi cintanya tak pernah berkurang.cintanya seperti sinar mentari yang tak mengharap kembali.
keiklasan cinta memang sulit,,,tapi hati akan tenang dengan mencintai seseorang dengan keikhlasan hati.kita serahkan semua keputusan pada sang Maha Cinta.Dia yang mengatur semuanya,,,,ikhlaslah mencintai seseorang bila kau tak ingin sakit hati.cintailah Allah melebihi apapun itu...
dicintai adalah sesuatu
dicintai seseorang yang kita cintai adalah istimewa
dicintai sang Maha Pencipta adalah SEGALANYA....
LA TAHZAN INNALLAHA MA'ANA
"jangan bersedih sesungguhnya Allah bersama kita".
Selengkapnya...